Cara Memasang Iklan Adsense Di Postingan Artikel

Salam sejahtera untuk kita semua, kali ini kita akan membahas bagaimana caranya memasang iklan adsense di blogspot atau wordpress. 
Simak artikel berikut ini agar kalian paham dalam penerapkan cara memasang iklan adsense yang baik dan benar. 

       Blogspot adalah platform blogging yang dimiliki oleh Google. Ini adalah platform berbasis cloud yang digunakan oleh jutaan orang untuk mempublikasikan konten mereka di Internet. 

Menempatkan iklan di blog bisa menjadi cara yang bagus untuk menghasilkan pendapatan atau sampingan yang menguntungkan.tah heran banyak bloger pemula ataupun profesional menjadikan bloger sebagai sumber pendapatan baik individu ataupun corporation.Ada beberapa cara yang dapat Anda lakukan, dan pendekatan terbaik berdasarkan jenis konten yang Anda tulis dan seberapa banyak pengunjung yang ingin Anda tarik. Berikut adalah  tips untuk memasang iklan adsense di blog Kalian. 

Google Adsense. 

Ini adalah salah satu jaringan iklan paling populer, dan memungkinkan Kalian menempatkan iklan kecil (300x250 piksel) atau sedang (600x500 piksel) di atas artikel Kalian. Kalian juga dapat menambahkan tautan teks di tempat ini, yang akan mengarahkan pembaca langsung ke situs pengiklan web.
Untuk menambahkan iklan ke posting blog, pertama-tama Anda harus masuk ke akun adsense Anda. Kemudian, klik tab “Iklan” di bagian atas halaman. Selanjutnya, Anda harus memilih unit iklan yang ingin digunakan. Ada empat jenis unit iklan yang dapat Anda gunakan di blog Anda: 

Contohnya unit iklan yang dapat Anda pasang :
Anda dapat memilih satu atau beberapa unit iklan, lalu menambahkan teks atau gambar iklan Anda.
 Contoh di sini saya akan membuat unit iklan di dalam artikel maka kita klik menu tersebut.

Ini adalah contoh iklan dalam artikel yang akan kita buat, sebelum anda mengcopy kode iklan dan memasukkan di dalam postingan anda dapat mengedit dulu tampilan iklan yang ingin anda buat sesuai kriteria anda, di kolom sebelah kanan anda dapat mengedit iklan tersebut. 

Langkah pertama ialah memberi nama unit iklan yang akan kita buat, nama iklan bebas sesuai keinginan anda. Contoh saya menamai unit iklan tersebut dengan nama unit iklan satu 

Setelah unit iklan sudah kita seting, selanjutnya pilih menu simpan dan dapatkan kode iklan yang ada di kanan bawah.

Tahap terahir kita Tempelkan kode unit iklan yang tadi di buat ke dalam postingan
Buka dashbord blog kita lalu klik menu postingan edit postingan yang kita buat dan paste kan kode iklan tadi di paragraf ke dua atau kedia artikel kita. Terus klik simpan dan unit iklan yang kita buat sudah terpasang di dalam artikel kita.

Semoga artikel ini bisa membantu dan bermanfaat untuk kita semua. 

Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url