Penjelasan Secara Lengakap Mengenai Mail Server

             Salam berjumpa kembali Gaptekers bersama mimin dengan artikel terupdate tentang ilmu pengetahuan teknologi masa kini yang bertujuan untuk menambah wawasan kita semua tentang dunia teknologi informatika. Oke langsung saja ke topik pembahasan mengenai mail server. 
Apa itu sebenarnya Mail server? kali ini kita akan membahas pengertian,fungsi cara kerja, kelebihan dan kekurangan mail server. 
Yuk langsung saja simak berikut ringkasannya dibawah ini!

Pengertian
Mail server adalah sebuah layanan internet berbasis cloud computing yang digunakan untuk mengirim dan menerima email dalam satu jaringan server mail yang sama.
Mail server digunakan untuk mengumpulkan, mengolah dan mengirim data seperti informasi dalam bentuk email dengan menggunakan domain email khusus.

Tiga protokol utama dalam mengirimkan email dengan menggunakan mail server yaitu:

1.SMPT(Simple Mail Tranfer Protokol)
SMPT adalah setandar Internet untuk transmisi email. 

2.POP3(Post Office Protocol V3)
POP3 adalah protokol yang di gunakan untuk mengambil surat elektronik (email) dari server email. 

3.Protocol IMAP (Internet message accses Protocol
Protocol IMPAP adalah protokol standar untuk mengakses/mengambil e-mail dari server. IMAP memungkinkan pengguna memilih pesan e-mail yang akan ia ambil, membuat folder di server, mencari pesan e-mail tertentu, bahkan menghapus pesan e-mail yang ada.


Fungsi Mail server
Yaitu sebagai program yang mengatur agar email dapat diterima oleh pengirim email dan diterima oleh penerima email dengan aman dan cepat.
Mail server juga memiliki 2 fungsi yaitu sebagai outgoing server (sending email) dan incoming server (receiving email).

Cara Kerja Mail Server
Proses pengiriman email melalui TCP/IP:
 sender->user agent->waiting list email->MTA->user mailbox->user ugent->receiver

Komponen Mail server
1.MUA(Mail User Agent)
Digunakan untuk membaca email, menerima perintah untuk membuat email.
2.MTA(Mail Transport Agent)
Bertugas untuk mengurus dan mendistribusikan email yang datang ke MTA.
3.MDA(Mail Delivery Agent)
Bertugas sebagai agen pengiriman pesan email.

Berikut adalah beberapa kelebihan dari mail server :
Kelebihan Mail Server
1.Lebih cepat dan efisien
2.Mudah mengatur account
3.lebih privat dan aman

       Bukan hanya kelebihan mail server juga punya kekurangan loh yuk simak apa saja kekurangannya. 
Kekurangan Mail Server
Tidak Praktis Dari Segi Infrastruktur
Karena kita harus menyiapkan infrastruktur sendiri yang biasanya terdiri dari koneksi internet dan server. 

Di bawah ini adalah jenis-jenis dari Mail Server yang biasa di gunakan :
Jenis-jenis Mail Server
1.Postfix 
Digunakan pada sistem operasi linux/unix
2.Send mail
Digunakan pada SO linux/unix dan Mac OS X.
3.Qmail
Digunakan pada penyedia email besat seperti yahoo dan Hotmail.

Bagaimana gaes, semoga bisa menambah pengetahuan kita mengenai apa itu mail server jenis, komponen beserta fungsi dan cara kerjanya. 
 penjelasan tentang Mail Server semoga bisa membantu dan menambah wawasan kita semua. terimakasih telah berkunjung di artikel kami.. 
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url